Bilateral, Obama-SBY Berbincang 30 Menit
Selasa, 09 November 2010 – 17:10 WIB

Bilateral, Obama-SBY Berbincang 30 Menit
JAKARTA - Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama diterima dengan upacara kenegaraan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Sekitar pukul 17.03 Wib, dilantunkan lagu kebangsaan Indonesia Raya. Usai diperdengarkan lagu Indonesia Raya, Obama menyalami beberapa menteri Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) yang berjejer di ruang Jepara, Istana Merdeka.
"Selamat sore," kata Obama, ketika difoto wartawan, sambil bersalaman dengan Presiden SBY.
Baca Juga:
Obama dan SBY melakukan pertemuan sekitar 30 menit. Pertemuan bilateral itu akan diakhiri dengan press conference bersama. Obama beserta isteri Michelle pose bersama dengan SBY dan Ani Yudhoyono.(gus/jpnn)
JAKARTA - Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama diterima dengan upacara kenegaraan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Sekitar pukul
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur