Billboard Gaspoll Bro! Prabowo-Gibran di Depok Menarik Perhatian Warga
Senin, 04 Desember 2023 – 16:35 WIB

Billboard Prabowo Subianto-Rakabuming Raka dengan tagline Gaspoll Bro berdiri di Jalan Margonda, pusat Kota Depok, Jawa Barat. Foto: Source for JPNN.com.
“Prabowo-Gibran yang dari awal bikin pilpres nuansanya menjadi lebih fun, enggak gontok-gontokan,” ucap Dimas.
Dimas menyambut baik komitmen Prabowo-Gibran yang menghadirkan pilpres riang gembira.
Menurutnya, hal tersebut mampu mengurangi tensi politik dan membuat suasana di masyarakat menjadi lebih tenteram.
“Bagus, sih, saya rasa dengan yang semangat kampanye santai dan riang gembira Prabowo-Gibran. Jadi, lebih sejuk,” pungkas Dimas. (boy/jpnn)
Billboard Prabowo- Gibran dengan tagline Gaspoll Bro berdiri di Jalan Margonda, pusat Kota Depok, Jawa Barat. Menarik perhatian warga.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Papua dan Ujian Prabowo - Gibran
- Evaluasi Semester I Pemerintahan Prabowo – Gibran, Panca Pratama: Publik Merasa Puas
- Siap Goyang Kota Kelahiran, Ayu Ting Ting Bakal Gelar Konser Tunggal Perdana di Depok
- Warga YVE Habitat Berpotensi Kehilangan Rumah Akibat PKPU di PN Jakpus
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Ciplaz Menghadirkan Foodcourt Tuang Riung dan Langit Rasa di Depok-Garut