Billy Bakal Sampaikan Masalah Kenaikan UKT kepada Presiden Jokowi
Minggu, 26 Mei 2024 – 09:05 WIB

Stafsus Presiden Bidang Inovasi dan Pendidikan Billy Mambrasar (kemeja biru kanan) mendengarkan aspirasi mahasiswa ITB terkait kenaikan Uang Kuliah Tunggal (UKT) saat memberikan kuliah umum di universitas tersebut, Sabtu (25/5). ANTAA/Dokumentasi Pribadi
"Bapak Jokowi orang yang sangat mendengar dan sangat memperhatikan seluruh aspirasi dari masyarakat Indonesia, dan secara konsisten mewujudkannya," kata Stafsus Presiden Bidang Inovasi dan Pendidikan itu.(ant/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Stafsus Presiden Billy Mambrasar bakal meneruskan aspirasi mahasiswa di ITB soal kenaikan UKT kepada Presiden Jokowi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Ajak Anak Muda Peduli Energi Terbarukan Berkolaborasi
- Yovie Widianto Dorong Sinergi Lembaga untuk Perlindungan Pejuang Kreatif
- Mahasiswa Unpak Demo di DPRD Kota Bogor, Ini Tuntutannya
- Menjelang Ramadan, Polres Banyuasin Bagikan Paket Sembako untuk Mahasiswa
- Aktivis Muda: Kritikan Konstruktif Perlu untuk Beri Masukan Kepada Pemerintah
- Puluhan Aktivis BEM Fakultas Pertanian Kumpul di Kementan, Bicara Swasembada Pangan