Billy Syahputra Ditangkap BNN?
Kamis, 23 Maret 2017 – 02:59 WIB

Billy Syahputra. Foto dok JPG/JPNN.com
jpnn.com - Kabar mengejutkan datang dari Billy Syahputra. Adik almarhum Olga Syahputra ini dikabarkan ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN) Rabu (22/3).
Kabar ini pun langsung ramai jadi bahan pembicaraan netizen.
Mereka tak menyangka, pasalnya Billy masih sempat meng-update status di Twitter untuk mengucapkan berita duka kepada fansnya.
Mendengar kabar tersebut, penggemar yang kebanyakan tidak percaya dengan informasi tersebut meminta Billy ataupun pihak manajemen segera memberikan klarifikasi.
“Bang Billy jawab donk mudah-mudahan beritanya nggak bener,” harap akun mamyrezalaudya.
“Bang billy? Serius tu berita? Nggak percaya,” kata akun gracesst.(zul/ps/jpnn)
Kabar mengejutkan datang dari Billy Syahputra. Adik almarhum Olga Syahputra ini dikabarkan ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN) Rabu (22/3).
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Billy Syahputra Ungkap Momen Pertama Mendekati Vika Kolesnaya
- Uang Olga Syahputra Dikuras Seseorang, Billy Syahputra Mengaku Sudah Ikhlas
- Billy Syahputra Ungkap Kronologi Uang Olga Syahputra Rp 1,5 Miliar Dikuras Seseorang
- Billy Syahputra Sudah Dapat Restu Orang Tua untuk Menikahi Vika Kolesnaya
- Temui Orang Tua Vika Kolesnaya, Billy Syahputra Segera Menikah?
- Hubungan dengan Vika Kolesnaya, Billy Syahputra: Pastinya Serius