Billy Syahputra Wujudkan Nazar Perbaiki Masjid Dekat Makam Olga Syahputra

Billy Syahputra Wujudkan Nazar Perbaiki Masjid Dekat Makam Olga Syahputra
Billy Syahputra. Foto Instagram

Pria kelahiran 1991 tersebut mengaku baru menyerahkan sebagian barang yang dibutuhkan untuk masjid.

Billy Syahputra menyatakan akan memberikan sisa kebutuhan masjid lainnya dalam waktu dekat.

"Sebagian sudah dan ada lagi, sebagian yang memang pengen dibeli, gitu," ujar Billy Syahputra. (mcr31/jpnn)

Selebritas Billy Syahputra melaksanakan nazarnya untuk membantu perbaikan masjid yang berada di dekat makam mendiang sang kakak, Olga Syahputra.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News