Bima Arya Unggah Foto Bersama AHY, Baca Tuh Kalimatnya

Sementara, Bima mengatakan bahwa unggahannya tersebut merupakan hal biasa antara dia dengan sahabatnya, AHY.
“Ah itu kan cuma ngopi-ngopi biasa aja,” jawab Bima sambil memberikan emotion tertawa.
Namun, dirinya tak menyangkal bila dikait-kaitkan dengan Kongres Luar Biasa (KLB) yang menimpa sahabatnya tersebut.
Menurut Bima, unggahannya itu bentuk dukungan kepada AHY, agar bisa cepat menyelesaikan masalahnya. Politikus PAN itu menyebut bila keduanya telah bersahabat sejak lama.
Bima sendiri di Kota Bogor memiliki sejarah panjang dengan Partai Demokrat.
Di periode pertama dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Bima berpasangan dengan Usmar Hariman yang merupakan kader Demokrat saat itu.
Pada periode kedua, Partai Demokrat turut andil dalam pertarungan Pilwao di Kota Bogor.
“Saya dan AHY bersahabat lama. Persahabatan kami itu “beyond politics”, melampaui urusan politik. Sebagai sahabat, saya yakin AHY bisa lewati berbagai ujian,” katanya. (ded/radarbogor)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Di tengah kisruh kudeta yang menimpa Partai Demokrat, Wali Kota Bogor Bima Arya mengunggah foto bersama AHY yang juga Ketua Umum Demokrat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Menko AHY: Pembangunan Tanggul Laut Raksasa Tak Boleh Tergesa-gesa
- Wamendagri Bima Tegaskan Pentingnya Sinkronisasi Program Kerja Pusat dan Daerah
- Ibas Ingatkan MBG Harus Berjalan Baik, Berkualitas, & Tepat Sasaran
- AHY Sebut Proyek NCICD Jadi Prioritas Pemerintah Untuk Lindungi Pesisir Utara Jawa
- Ibas Sebut Penguatan Riset dan Pendidikan di Indonesia Harus Diperkuat
- Gubernur Sulteng Anwar Hafid Minta OPD Gerak Cepat