Bincang dengan Warga, Ahok Sindir Lebaran Kudanya Pak Prihatin
Rabu, 16 November 2016 – 16:22 WIB

Basuki T Purnama bersama Djarot Saiful Hidayat dan Ruhut Sitompul di Rumah Lembang. Foto: Ricardo/JPNN
Meski begitu, Ahok langsung mengklarifikasi bahwa lebaran kuda bukan berasal dari dirinya.
Ia menyebut yang menyampaikan perkataan itu berasal dari orang yang suka bilang prihatin.
"Aku tidak pernah ngomong lebaran kuda ya, yang ngomong Pak Prihatin. Bukan saya ngomong ya, saya tak pernah ngomong 'lebaran kuda', ini saya dapat dari yang suka ngomong 'saya prihatin'," ungkap Ahok. (gil/jpnn)
JAKARTA - Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok sempat menyinggung istilah 'lebaran kuda' yang belakangan ini populer
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres