Bintang K-Pop Taemin Bakal Konser di Indonesia

Bintang K-Pop Taemin Bakal Konser di Indonesia
Jumpa pers jelang Konser Warna Warni Cerita Cinta 30 Tahun RCTI di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (13/8). Foto: Dedi Yondra/JPNN.Com

Konser malam puncak perayaan ulang tahun RCTI itu juga akan menghibur dengan aktivasi lainnya.

Misalnya, penampilan magician Limbad dan Oge Arthemus, serta pertunjukan visual water fountain, flyboard, serta fireworks. (mg3/jpnn)


Bintang K-Pop Taemin dipastikan akan menggelar konser di Indonesia. Personel boyband asal Korea itu bakal tampil dengan format solo dalam Konser Warna Warni Cerita Cinta 30 Tahun RCTI yang diadakan pada 23 Agustus 2019 di Ancol, Jakarta.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News