Birokrat Harus Mampu Pangkas Birokrasi
Jumat, 12 September 2008 – 15:32 WIB

Birokrat Harus Mampu Pangkas Birokrasi
Baca Juga:
melakukan yang terbaik. "Kedewasaan masyarakat sekarang nilainya sudah 7,5, pengusaha nilainya 7,5, media 7. Sebenarnya media itu nilainya 9, tapi masih ada yang terpengaruh oleh media bodrek, makanya kita turunin dikit. Tapi ada yang belum dewasa, birokrasi dan partai politik," cetusnya.
Diceritakan Dahlan, melalui pembelajaran dari sepakbola, selalu digebuki tak membuat prestasi mereka meningkat. "Makanya kita
berinisiatif memberikan penghargaan. Begitu juga dengan birokrat, juga diberi penghargaan biar yang lain termotivasi," selorohnya. Sementara itu, ada 8 katagori penghargaan yang diberikan. Pertama,katagori Statemenship diberikan kepada Masnellyarti Hilman (Deputi
Men-LH Bidang Peningkatan Konservasi dan Pengendalian Lingkungan).
JAKARTA – Wakil Presiden RI HM Jusuf Kalla meminta para birokrat di tanah air untuk memangkas birokrasi. Tujuannya untuk memberikan pelayanan
BERITA TERKAIT
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur