Bisa Menangis saat Menyanyi
Cara Terry Menjiwai Lagu
Rabu, 09 Januari 2013 – 08:21 WIB

Terry saat berkunjung ke kantor Jawa Pos di gedung Graha Pena, Jakarta, kemarin (8/1). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
JAKARTA – Solois perempuan Terryana Fatiah atau akrab disapa Terry, 28, sering dijuluki penyanyi spesialis lagu galau. Sebab, dia berhasil menjiwai lagu-lagu yang dinyanyikannya yang sebagian besar mellow. Terry termasuk introver untuk urusan pribadi. Dia tidak mudah menceritakan dirinya kepada orang lain. Namun, dia mengakui, kalau sudah bicara soal menyanyi, semuanya all-out. Apalagi ketika tampil di panggung. Mungkin itu yang akhirnya membuat orang-orang menyebutnya penyanyi lagu galau.
Sebut saja Janji Manismu, Harusnya Kau Pilih Aku, dan Butiran Debu. Dia tidak menyangka akan dijuluki seperti itu, apalagi sehari-hari dia termasuk pribadi yang ceria.
Baca Juga:
”Kalau saya lagi sedih, orang nggak akan tahu. Karena saya tetap ceria di depan mereka,’’ ungkap Terry ketika mengunjungi redaksi Jawa Pos Jakarta kemarin (8/1).
Baca Juga:
JAKARTA – Solois perempuan Terryana Fatiah atau akrab disapa Terry, 28, sering dijuluki penyanyi spesialis lagu galau. Sebab, dia berhasil
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi