Bisa Terjadi Abuse of Power
Kamis, 19 Agustus 2010 – 07:41 WIB

Bisa Terjadi Abuse of Power
Dia pun mengaku sudah mewanti-wanti sejak 4 bulan lalu saat Partai Demokrat melaksanakan Kongres II di Bandung. Dia menyatakan Demokrat harus bisa memilih kader yang bisa diterima rakyat pasca nanti akan ditinggalkan oleh Presiden SBY di Pemilu 2014. Pasalnya, jika tidak ada sosok yang mirip dengan SBY, maka partai pemenang pemilu ini akan mewacanakan perpanjangan jabatan Presiden SBY.
Baca Juga:
“Pernyataan Ruhut ini sudah saya wanti-wanti sejak 4 bulan lalu. Karena saya melihat tidak ada figur di Demokrat yang sama dengan SBY. Jadi, wacana adanya perpanjangan jabatan Presiden SBY ini adalah bukti bahwa Demokrat khawatir suaranya akan jatuh pada 2014, setelah SBY tidak lagi menjabat sebagai presiden,” pungkasnya kepada INDOPOS (grup JPNN). (dil)
JAKARTA - Wakil Ketua MPR, Lukman Hakim Saefuddin mengatakan bahwa masa jabatan presiden memang perlu dibatasi agar tidak terjadi abuse of power
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama