Bismillah, Mahfud MD Resmi jadi Cawapres Pendamping Ganjar
Rabu, 18 Oktober 2023 – 11:04 WIB

Mahfud MD. Foto: Ricardo/JPNN.com
Megawati kemudian melanjutkan ucapan di rapat dengan membeberkan alasan memilih Mahfud sebagai cawapres pendamping Ganjar.
"Sosok intelektual yang mumpuni karena pengetahuan beliau di hukum," katanya. (ast/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Megawati Soekarnoputri bilang Mahfud MD sosok intelektual yang mumpuni di bidang hukum.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Puan Mengeklaim Megawati Dukung Pengesahan RUU TNI, Ini Alasannya
- Soal Kabar Hubungan PDIP-Jokowi Menghangat, Puan: Sudahi Hal yang Buat Kita Terpecah
- Jawaban Puan Maharani Soal Rencana Penunjukan Plt Sekjen PDIP
- Pakar Sebut Gap Politis Bikin Prabowo & Megawati Sulit Bertemu
- Megawati Keluarkan Instruksi Lagi, Khusus untuk Kepala Daerah yang Belum Ikut Retret
- Resmi Ditunjuk Jadi Jubir PDIP, Basarah Singgung Soal Koordinasi dengan Megawati