Bisnis Layanan Top Up Games Makin Digandrungi, Ini Buktinya
Minggu, 07 April 2024 – 11:46 WIB
"Sebagian dari hasil penjualan saya buatkan event dan promo juga untuk para gamers. Hal ini kami lakukan sebagai bentuk penghargaan bagi pelanggan," ungkap Rifqy.
Dia pun optimistis jika layanan top up games akan makin dibutuhkan oleh para gamers di tengah perkembangan industri gim.
"Mimpi saya, bisa menjadi salah satu layanan top up games yang terbesar dan termurah di Indonesia," bebernya. (jlo/jpnn)
Founder Xcashshop Muhammad Rifqy Abdillah optimitis bisnis layanan top up game makin digandrungi.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Gaming Symposium Jadi Wadah SMK Berkolaborasi Pelaku Industri Gim
- Bangkitkan Ekosistem Gim Lokal, Kemenekraf Gandeng Polandia
- Rapspoint Hadir di Tengah Pasar Industri Gim Indonesia yang Menjanjikan
- Dukung Kreativitas Anak Muda, Bank Mandiri Gelar Livin' Gamers Festival 2024
- Token Hamster Kombat Proyek Kripto Terpopuler Berbasis Gim Akan Listing di Bitget
- Duo Gen Z Ini Sukses Hasilkan Cuan dari Main Gim