B.J.Habibie Mengantarnya ke Rumah Sakit
Sabtu, 02 April 2016 – 09:02 WIB
’’Sebelumnya, waktu syuting Habibie & Ainun, sempat radang tenggorokan saja karena kecapekan,’’ ucapnya.
Sebagai pemeran utama, tentu kondisi kesehatan Reza berpengaruh terhadap timeline film. Namun, menurut produser Manoj Punjabi, kesehatan adalah hal utama. Dia tidak ingin mengambil risiko dengan memaksa Reza tetap syuting.
’’Sekalipun semangat Reza sangat tinggi, saya sampaikan kepada tim untuk menghentikan sementara sampai dia benar-benar pulih,’’ paparnya. Cepat sembuh, Reza. (nor/c23/jan)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bintangi Film Anak Kunti, Nita Gunawan Bagikan Cerita soal Ini
- Ini Alasan Denny Sumargo Tak Menayangkan Podcast dengan Ayah Natasha Wilona
- Aset Sandra Dewi Tetap Disita Meski Sudah Pisah Harta, Pengacara Bilang Begini
- Denny Sumargo Bakal Liburan Natal ke Singapura Bareng Istri dan Anak
- Al Ghazali dan Zsazsa Utari Terlibat dalam Scandal 3
- Hari Ini, Harvey Moeis Jalani Sidang Putusan Kasus Korupsi Timah