BK Temukan Indikasi Pelanggaran Kode Etik
Kamis, 16 Februari 2012 – 13:22 WIB
JAKARTA - Ketua Badan Kehormatan (BK) DPR, M Prakosa menegaskan ada indikasi pelanggaran etika yang dilakukan Anggota Komisi III Fraksi Partai Demokrat, M Nasir saat mengunjungi terdakwa Wisma Atlet Palembang, M Nazarudin, di Rutan Cipinang. Ditegaskan, BK masih melakukan verifikasi terhadap informasi. "Belum dalam rangka penyelidikan. Kita tetap melalui tata beracara," ungkapnya.
"Ada indikasi mengarah pada dugaan pelanggaran etika," tegas Ketua BK DPR M Prakosa menjawab wartawan usai pertemuan dengan Wakil Menteri Hukum dan HAM Denny Indrayana di Jakarta, Kamis (16/2).
Baca Juga:
Ditanya apakah BK akan mengkonfrontir Nasir dan Denny, Prakosa menegaskan akan dilakukan kalau memang diperlukan.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Badan Kehormatan (BK) DPR, M Prakosa menegaskan ada indikasi pelanggaran etika yang dilakukan Anggota Komisi III Fraksi Partai Demokrat,
BERITA TERKAIT
- 2 Timses Paslon Terkena OTT, Sebegini Uang yang Disita
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Bivitri Nilai Prabowo Sudah Tak Malu-malu Memberikan Dukungan kepada Paslon
- Cegah Serangan Fajar, Bawaslu Kepulauan Seribu Sita Paket Sembako di Masa Tenang
- Sahroni Minta Polri Bikin Aturan, Mobil Baru Wajib Dilengkapi Dashcam
- Besok Pilkada Serentak 2024, GP Ansor Sampaikan Enam Poin Pernyataan Sikap