BKD Usul Pelunasan PBB jadi Syarat Mendaftarkan Anak Masuk Sekolah
Minggu, 07 Februari 2021 – 16:40 WIB

Bidang Pendapatan II Badan Keuangan Daerah Kabupaten Mukomuko.(Foto Dok Istimewa)
Realisasi PAD dari PBB 2020 sama dengan 2019 Rp 1,3 miliar, tetapi target PBB 2019 lebih besar, yakni Rp 4 miliar.
Ia mengatakan, tarif pembayaran PBB 2020 turun menjadi dua kategori pembayaran PBB yakni berkisar 0,2 dari nilai jual tanah dan bangunan di bawah harga Rp 250 juta dan 0,3 untuk tanah dan bangunan di atas harga tersebut.
Kalau 2019, katanya, tarif pembayaran PBB semuanya sama yakni 0,3 dari nilai jual tanah dan bangunan.
Perubahan tarif pembayaran PBB tahun ini berdasarkan Perda Nomor 15 Tahun 2012 tentang perubahan Perda 13 Tahun 2011 tentang Pajak Daerah. (antara/jpnn)
BKD yakin usulan pelunasan PBB menjadi syarat mendaftarkan anak masuk ke sekolah tidak melanggar hak asasi manusia (HAM). Sebab, membayar pajak adalah kewajiban warga negara yang diatur undang-undang.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- PBB: Sudan Selatan di Ambang Jurang Kehancuran
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fenomena #KaburAjaDulu Jadi Tren Anak Muda Merintis Karier di Luar Negeri
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- bank bjb Permudah Layanan Pembayaran PBB dengan QRIS dan Virtual Account
- Tegas, Sekjen PBB Menentang Pemindahan Paksa Warga Palestina dari Gaza