BKI Beri Perlengkapan Daur Ulang Kulit Kerang di Cilincing

Selain itu, turut mendukung program pemerintah dalam upaya meningkatkan kesehatan lingkungan dan pertumbuhan ekonomi masyarakat.
Pelaksanaan ini juga merupakan pemenuhan SDGS (TPB) no. 8 yakni Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi, SDGS no. 11 yakni Kota dan Komunitas yang Berkelanjutan, serta SDGS no. 12, yakni Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab.
“Ke depannya kami akan terus melakukan kerja sama dan mendukung program pemerintah untuk percepatan ekonomi & perkembangan kehidupan yang sehat dan sejahtera khususnya di wilayah Kalibaru, Jakarta Utara melalui program kolaborasi TJSL PT BKI dengan kelompok masyarakat/ yayasan/ lembaga-lembaga kemanusiaan, dan instansi pemerintah setempat,” seru Rudy.(chi/jpnn)
PT Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) berkomitmen untuk terus mewujudkan keberlanjutan lingkungan, ekonomi, serta kota dan komunitas yang berkelanjutan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- BKI Gelar Mudik Gratis ke 6 Rute Tujuan
- Dukung Mudik Gratis BUMN, BKI Bakal Tinjau Pelabuhan
- Rapat Kerja 2025: BKI Mantapkan Langkah Menuju Top 20 Global
- Hadir di Sharing Series IDSurvey, Wamen BUMN Sampaikan Hal Penting ini
- Utamakan Kolaborasi, BKI Cabang Surabaya Resmikan Kantor Baru
- Peringati Bulan K3 Nasional 2025, BKI Gelar Serangkaian Acara