BKMOM Targetkan 1000 Operasi Katarak Setahun
Minggu, 19 Juni 2011 – 13:57 WIB

BKMOM Targetkan 1000 Operasi Katarak Setahun
Baca Juga:
Dia mengatakan, pada Januari 2011 Kabupaten Berau menjadi kabupaten pertama kali yang menyelenggarakan pengobatan mata. Pengobatan dilakukan dua kali dalam bulan itu. BKMOM menangani 100 penderita katarak dan 7 penderita pterigium.
Sedangkan Samarinda juga tiga kali menggelar pengobatan serupa. Yaitu Februari, Maret, dan bulan ini. Sebanyak 195 penderita katarak ditangani dan tak ada pasien pterigium. Selebihnya, pengobatan diselenggarakan di Paser, Kutai Timur, Nunukan, dan Balikpapan. (*/her)
UNIT Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Balai Kesehatan Mata dan Olaharaga Masyarakat (BKMOM) Kaltim mematok target melakukan operasi katarak dan pterigium
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo