BKN Bantah Rumor KKN CPNS
Jumat, 03 Desember 2010 – 20:20 WIB

BKN Bantah Rumor KKN CPNS
Meski pelaksanaan tes terpisah, lanjut Budi, keseluruhan peserta yang ditetapkan lulus adalah untuk mengisi keseluruhan formasi yang tersedia di BKN. Sehingga tidak ada nama-nama siluman pada hasil akhir penetapan kelulusan.
Dia membeber data, dari jumlah total pelamar 1756 orang, 1259 orang mendaftar di Kantor Pusat BKN dan 497 pelamar pada Kantor Regional II BKN Surabaya untuk memperebutkan 98 formasi CPNS BKN. Dari ke-98 formasi tersebut hanya 77 formasi yang terisi sedangkan 21 formasi lainnya tidak ada pelamar. Dari 77 formasi yang terisi, 50 formasi terisi dari pelamar yang mendaftar pada Kantor BKN Pusat dan 27 formasi terisi dari pelamar yang mendaftar di Kanreg II BKN Surabaya.(esy/jpnn)
JAKARTA - Kepala Biro Humas dan Protokol BKN Budi Hartono membantah telah terjadi kecurangan saat rekrutmen CPNS di Badan Kepegawaian Negara (BKN)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dokter Ayu Widyaningrum Raih Penghargaan Pemimpin Inklusif 2025 dalam Eksekutif Award
- GIM Dukung Kolaborasi Lintas Sektor untuk Program Peduli Thalassaemia
- Peringatkan Tak Ada Bullying di Sekolah Kehutanan, Menhut: Saya Tak Segan Pecat Pelaku
- Bikin Acara Bertema Kemandirian, KPPI: Perempuan Harus Bersama Memajukan Bangsa
- UID Gelar Kelulusan BEKAL Pemimpin 4.0, Cetak Pemimpin Muda untuk Kelola SDA Indonesia
- Sentil Perlakuan KPK terhadap Agustiani Tio, Hasto: Ini Tidak Manusiawi!