BKN Ingatkan Hari Ini Terakhir Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024

BKN Ingatkan Hari Ini Terakhir Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
BKN mengingatkan hari ini terakhir bagi peserta seleksi PPPK 2024 untuk cetak kartu ujian. Foto/Ilustrasi: Ricardo/JPNN

Pengisian DRH NI PPPK 1 s.d. 31 Januari 2025.

Usul Penetapan NI PPPK 1 s.d. 28 Februari 2025.

Untuk tanda (***) artinya instansi melaksanakan seleksi kompetensi teknis tambahan dan mendapatkan persetujuan MenPAN-RB.

Sementara itu, jadwal seleksi PPPK 2024 bagi pelamar tenaga non-ASN yang aktif bekerja di instansi pemerintah (termasuk lulusan PPG untuk formasi guru di instansi daerah) sebagai berikut:

1. Pengumuman seleksi 1 s.d. 30 November 2024

2. Pendaftaran seleksi 17 November s.d. 31 Desember 2024

3. Seleksi administrasi 16 Desember 2024 s.d. 3 Februari 2025. (esy/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

BKN mengingatkan hari ini terakhir cetak kartu peserta seleksi PPPK 2024 dilanjutkan ujian pada 2 Desember


Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Mesyia Muhammad

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News