BKPRMI Mendukung Sikap Tegas Kapolri Berantas Judi di Indonesia

“Kami berterima kasih kepada Kapolri dan Kapolda se-Indonesia beserta jajaran dibawahnya yang telah berupaya agar praktik-praktik judi di Nusantara disikat habis karena sangat merusak mental generasi muda dan kesejahteraan masyarakat,” kata dia.
“Tidak ada yang bisa kaya dari judi. Yang ada hanya harta terkuras habis. Jangan sampai generasi muda dan masyarakat lainnya hancur dikarenakan judi.”
Said Aldi juga meminta tokoh masyarakat dan pemuka agama serta pemuda remaja masjid untuk mendukung kebijakan Polri di daerahnya masing masing,
“Harus kita sadari bahwa pihak kepolisian juga tidak bisa bekerja sendiri. Semua elemen masyarakat harus terlibat dalam pemberantasan judi. Mari kita mendukung bersama kebijakan Polri dalam menjaga Kamtibmas yang lebih baik di Indonesia,” pungkas Said. (fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
BKPRMI mendukung Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberantas habis praktik-praktik judi di seluruh Indonesia.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Seluruh PMI di Kamboja Ilegal, Banyak Terjebak Judi Online & Penipuan
- Dasco Dituding Terlibat Judol, Mantan Anggota Tim Mawar: Upaya Intelijen Asing Gembosi Pemerintah
- Fitnah dan Insinuasi Tingkat Tinggi Terhadap Sufmi Dasco Ahmad