Blockgrant Pendidikan Inklusi Masih Berlanjut
Rabu, 10 Agustus 2011 – 16:58 WIB

Blockgrant Pendidikan Inklusi Masih Berlanjut
Lebih lanjut Mudjito menambahkan, sekolah inklusi yang berada di bawah pemerintah yakni Kemdiknas ada sebanyak lebih kurang 1500-an unit sekolah inklusi. Namun, lanjut Mudjito, ada beberapa sekolah inklusi di daerah yang didirikan atas dasar inisiatif daerah yang belum teridentifikasi oleh Kemdiknas. “Kami sedang mengumpulkan lembar individual sekolah untuk identifikasi sembari melihat progressnya. Karena sudah ada yang level advance dan juga level tataran perintisan,” ujarnya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah hingga saat ini masih terus memberikan dana blockgrant untuk sekolah-sekolah berkebutuhan khusus. Dana blockgrant tersebut untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda