Blokir Youtube, Iran Bikin Video Streaming Lokal
Selasa, 11 Desember 2012 – 15:02 WIB
Sementara ini belum ada data tentang penggunaan Mehr, namun konten "Aparat" yang telah beredar selama beberapa tahun, merupakan 13 situs paling populer di Iran menurut Alexa. Layanan video streaming Aparat berbasis di Iran dan mematuhi undang-undang lokal yang mengatur isinya tetapi memiliki sponsor Internasional termasuk perusahaan elektronik LG.
YouTube resmi disensor di negara itu setelah terjadinya aksi protes dan tuduhan manipulasi hitungan suara pada pemilihan Presiden Mahmoud Ahmadinejad tahun 2009. (Esy/jpnn)
TEHERAN--Situs berbagi video gratis di dunia maya bertambah. Pasalnya Iran kini telah meluncurkan situs web baru untuk warga negaranya guna berbagi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ukraina & Suriah Perkuat Hubungan Diplomasi Kemanusiaan di Tengah Invasi Rusia
- Gencatan Senjata Tak Berpengaruh, Tentara Israel Tetap Lakukan Pelanggaran di Lebanon
- Arab Saudi Janjikan Pelayanan Kelas Dunia untuk Jemaah Haji & Umrah
- Korsel Diguncang Skandal Politik, Korut Pamer Rudal Hipersonik
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Iran Izinkan Anak 14 Tahun Jalani Operasi Plastik demi Kecantikan