BLSM tak Merata, Warga Demo
Kamis, 27 Juni 2013 – 06:53 WIB

BLSM tak Merata, Warga Demo
"Kami minta Keuchiek untuk menyetopnya dan jangan pilih kasih dalam pembagian dana BLSM ini," tegasnya.
Baca Juga:
Menurutnya, ada orang yang baru duduk di desanya, tetapi sudah mendapat bantuan, sedangkan warga lama yang memang miskin justru tidak dapat. "Ini kan aneh, apa kami bukan dianggap warganya," tegas Azwir lagi.
Padahal, sejak tsunami delapan tahun lalu, dirinya yang tinggal bersama orang tuanya di Desa kampung Mulia tidak kemana-mana. Karena itu, dianggap aneh kalau dirinya tidak masuk dalam daftar.
Sementara, Keuchiek Kampung Mulia, Kuta Alam, Banda Aceh, A Rahman, mengatakan, bantuan BLSM ini disalurkan sesuai data yang ada dan tidak ada yang dikurang maupun ditambah.
BANDA ACEH - Pembagian Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM), Rabu kemarin (26/6), ternyata belum merata dan terkesan pilih kasih. Akibatnya,
BERITA TERKAIT
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan