Blusukan di Seoul, Jokowi Teringat Pasar Tanah Abang
Selasa, 11 September 2018 – 13:27 WIB

Presiden Joko Widodo diajak Presiden Moon Jae-in berkeliling kawasan Dongdaemun di Seoul. Foto: Biro Pers
Setelah 45 menit blusukan, sekira pukul 21.15, Presiden Jokowi dan Ibu Iriana berpisah dengan Presiden Moon Jae-in dan Ibu Kim Jung-sook untuk kembali ke hotel tempat menginap.(fat/jpnn)
Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana diajak oleh Presiden Moon Jae-in beserta Ibu Negara Korsel Kim Jung-sook untuk blusukan di Seoul
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan di Korea Selatan, 24 Nyawa Melayang
- Hasil Survei Cigmark Tentang Ketua Wantimpres, Setia Darma: Jokowi Cocok dan Layak