Blusukan ke Pademangan, Ahok Cek Kondisi Kali
Jumat, 18 November 2016 – 17:35 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok blusukan ke Pademangan Timur VIII, Jakarta Utara, Jumat (18/11).
Ketika blusukan, Ahok sempat berhenti untuk melihat kali kecil yang kotor.
Mantan Bupati Belitung Timur itu menyatakan, warga harus melapor ke Qlue terkait dengan persoalan itu. Sehingga, Ahok menambahkan, Pemerintah Provinsi DKI bisa mengeruk kali tersebut.
Baca Juga:
"Pokoknya jangan sampai banjir," kata Ahok di lokasi.
Sementara, salah satu warga, Tri Winarsih mengatakan, lokasi tempat tinggalnya jarang mengalami banjir. Namun, banjir sempat melanda ketika Jakarta dilanda banjir tahunan.
"Enggak pernah banjir. Kalau banjir nasional ini kena," ungkap Tri. (gil/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Calon Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok blusukan ke Pademangan Timur VIII, Jakarta Utara, Jumat (18/11). Ketika
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jokowi Dampingi Ahmad Luthfi dan Gus Yasin Pawai, Disambut Puluhan Ribu Warga Banyumas
- Pram-Doel Ketemu Anies, Ketum Golkar Singgung RK Justru Berjumpa Prabowo & Jokowi
- KSPSI Siap Memenangkan Pramono Yang Perjuangkan UMP Terbaik
- Survei PSI: Masyarakat Kaltim Pilih Rudy Mas'ud-Seno Aji
- 12 Jurus Ridwan Kamil Atasi Polusi di Jakarta
- Hadiri Senam Partai 60lkar, Richard Moertidjaya Ajak Masyarakat Terapkan Gaya Hidup Sehat