BMKG Jadi Pelanggan ke-106 Energi Listrik Premium
"BMKG adalah pelanggan premium yang ke – 106. Kami menyadari bahwa untuk dapat memberikan informasi yang akurat tentang cuaca, iklim, pergerakan bumi, serta informasi lainnya terkait meteorologi, klimatologi, dan geofisika, BMKG memerlukan pasokan listrik yang handal dalam upaya observasi, pengolahan data serta diseminasi informasi untuk kepentingan masyarakat Indonesia," kata Ikhsan.
Ikhsan juga menambahkan Pemasangan listrik premium adalah komitmen untuk mendukung kinerja BMKG.
"Harapan kami kegiatan ini dapat membawa manfaat bagi semua pihak yang terkait serta bisa menjadi hal yang dapat diimplementasikan dengan penuh komitmen, sehingga dapat bersama-sama mendukung kemajuan bangsa dan membangun Jakarta yang lebih baik, Jakarta yang kian benderang," tutup Ikhsan.(chi/jpnn)
Pengoprasian listrik layanan Premium berdaya listrik 3.465.000 VA yang diresmikan sejak 27 April 2018 sangat dibutuhkan oleh BMKG dalam memberikan pelayanan.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Ramalan Cuaca Hari Ini, Sebagian Wilayah Ini Berpotensi Hujan & Petir
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 26 November: Hujan Ringan di Sebagian Besar Indonesia
- Prediksi Cuaca BMKG, Seluruh Jakarta Diguyur Hujan Siang Ini
- La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata