BMKG Minta Wilayah Ini Waspadai Cuaca Panas Akibat Monsun Australia
Selasa, 27 Juli 2021 – 07:54 WIB

Ilustrasi kekeringan. Foto: Antara/Kornelis Kaha.
Rifani juga mengatakan angin kencang juga berpotensi terjadi di Nusa Tenggara Barat dan Maluku.
Sementara itu, prakiraan kondisi suhu di sejumlah kota besar di Indonesia dilaporkan relatif rendah berada di Bandung (Jawa Barat) mencapai 17—30 derajat selsius serta Kupang (Nusa Tenggara Timur) mencapai 18—33 derajat selsius.
"Sedangkan suhu rata-rata mencapai 25—34 derajat selsius," kata Rifani. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca panas melanda sebagian besar daerah di Indonesia, Selasa (27/7).
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Waspada Hujan di Sejumlah Wilayah