BMKG Sampaikan Informasi Penting soal Cuaca Malam Ini, Warga Jabodetabek Harus Baca
Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat berpotensi terjadi di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang, Jumat (11/12) malam.
Hal itu berdasarkan informasi resmi dari laman BMKG.go.id.
BMKG memprediksi hujan lebat mengguyur wilayah Jabodeta dari pukul 18.30 WIB hingga larut malam nanti.
Berikut daftar wilayah di Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang yang berpotensi mengalami cuaca buruk:
1. Kabupaten Bogor: Parung, Gunung Sindur, Kemang, Leuwiliang, Ciampea, Cibungbulang, Pamijahan, Rumpin, Jasinga, Parung Panjang, Nanggung, Cigudeg, Tenjo, Cijeruk, Ciomas, Dramaga, Tamansari, Ciseeng, Ranca Bungur, Sukajaya, Tajurhalang, Leuwisadeng, dan Tenjolaya.
2. Kota Bogor: Bogor Selatan, Bogor Timur, Bogor Tengah, dan Bogor Barat.
3. Kota Tangerang Selatan: Setu, Serpong, Serpong Utara, Pondok Aren, dan Ciputat.
4. Kabupaten Tangerang: Jayanti, Tigaraksa, Balaraja, Jambe, Cisoka, Kresek, Kronjo, Kemiri, Cisauk, Rajeg, Pasar Kemis, Sukamulya, Curug, Cikupa, Panongan, Legok, Pagedangan, Kelapa Dua, Sindang Jaya, Solear, Gunung Kaler, dan Mekar Baru.
Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat berpotensi terjadi di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang, Jumat (11/12) malam.
- 11 Jam Kebakaran di Glodok Plaza, 8 Orang Dievakuasi
- Rencana Caretaker Karang Taruna DKI Selenggarakan TKD Dinilai Cacat Legal
- Info Terkini soal Rencana Libur Sekolah Selama Ramadan
- Kawinkan Emas PON Aceh-Sumut Jadi Catatan Manis Pengprov Perbasi DKI Jakarta di 2024
- Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Dicopot dari Jabatan Imbas Dugaan Kasus Korupsi
- DPRD Usulkan Nama Pj Gubernur, Heru Budi Terhempas