BMKG Sebut Ada Kemungkinan Terbentuk Dua Siklon Bersamaan, Begini Penjelasannya...
Sabtu, 10 April 2021 – 07:00 WIB

BMKG menyatakan terbentuknya dua siklon secara bersamaan merupakan hal lazim dan sangat memungkinkan. Foto: Nasa
"Selain Siklon Tropis Seroja dan Odette, kami terus mengamati ada satu bibit baru 91s di sebelah barat atau selatan Pulau Sumatera," imbuh Fachri.
Fachri mengatakan meski posisinya berada di selatan Pulau Sumatera dan Jawa, kecenderungan pertumbuhan bibit siklon tersebut rendah.
Hal itu dikarenakan posisinya cukup jauh sekitar 700 kilometer sebelah selatan Jawa, dan kecenderungan untuk tumbuh siklonnya rendah.
"Tidak setinggi Siklon Odette dan Seroja, sejauh pengamatan dari BMKG," tegas Fachri. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan terbentuknya dua siklon secara bersamaan merupakan hal lazim dan sangat memungkinkan.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- BMKG Sebut Ada Potensi Gelombang hingga 4 Meter di Sumbar
- Prakiraan Cuaca Hari Ini, Waspada Hujan di Sejumlah Wilayah