BMW Rilis Sedan Spesial, Hanya 1 Unit di Indonesia, Yang Mengaku Sultan, Buruan!
Sabtu, 07 November 2020 – 17:07 WIB

BMW M2 Coupe Competition. Foto: BMW
Sentuhan petir seperti di bagian luar juga terdapat di dasbor dan konsol tengah.
Mobil sedan asal Jerman itu dibekali mesin enam silinder in-line dengan teknologi BMW M TwinPower Turbo yang menawarkan tenaga 410 HP dan torsi 550 Nm.
BMW M2 Competition mencatat 0–100 km/h dalam waktu 4,1 detik untuk transmisi M DCT.
BMW M2 Coupé Competition Edition designed by FUTURA 2000 dijual dengan harga Rp 2.089.000.000 off the road.
Sementara itu BMW M2 Coupé Competition (M/T) Rp 1.619.000.000 dan BMW M2 Coupé Competition (M-DCT) Rp 1.689.000.000. (ddy/jpnn)
BMW menghadirkan BMW M2 Edition Futura 2000 yang hanya tersedia 1 unit di Indonesia dan sudah bisa dipesan.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- BMW Gandeng Huawei demi Memanfaatkan Sistem Operasi HarmonyOS untuk Mobil Listrik
- Gugat BYD Motor Indonesia, BMW Beberkan Alasannya
- Viral Wanita Kemudikan Mobil BMW Berpelat N 3 NEN, Ternyata
- 25 BMW M-Series Bakal jadi Sorotan di Indonesia M-Town
- Tesla dan BMW Dukung Produsen EV China Gugat Tarif UE yang Memberatkan
- BMW Hadirkan Mobil Sport Edisi Khusus, Desain Mirip Gim Need For Speed