BMW Hadirkan Bengkel Perbaikan Mobil Terlengkap di Indonesia, Bamsoet Bilang Begini
Rabu, 16 Maret 2022 – 21:30 WIB

Ketua MPR RI Bamsoet saat memberikan sambutan pada acara grand opening BMW Ultima di Tangerang, Rabu (16/3). Foto: dok MPR RI
Mulai dari bahan-bahan dan teknologi yang digunakan ramah lingkungan, 100 persen cat berbahan dasar air, penggunaan cahaya alami, dan manajemen pengelolaan limbah yang terintegrasi.
"BMW Ultima juga menyediakan fasilitas yang sangat cocok untuk dimanfaatkan sebagai wadah bagi para komunitas otomotif di Indonesia untuk bertemu, bersosialisasi, dan menghabiskan waktu bersama," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)
Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi hadiranya BMW Ultima yang merupakan sebuah fasilitas perbaikan dan pengecetan kendaraan dengan standar global
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Vietnam Mitra Strategis Indonesia di ASEAN, Waka MPR: Kerja Sama Harus Ditingkatkan
- Eddy Soeparno Respons soal Gugatan Ketum Parpol ke MK, Ini Ranah Internal
- Akbar Supratman: MPR Akan Mengawasi Pencairan THR Karyawan, Ojol, dan Kurir Online
- Safari Ramadan di Jateng, Muzani: Ponpes Harus Terlibat Wujudkan Indonesia Emas 2045
- Waka MPR Sebut Upaya Peningkatan APK Perguruan Tinggi Harus Segera Dilakukan
- Waka MPR: Perlu Political Will Para Pemangku Kepentingan untuk Wujudkan Kesetaraan