BMW Motorrad dan TVS Bersiap Melahirkan Motor Listrik Murah
Dalam kesempatan sama, Head of BMW Motorrad Markus Schramm mengatakan sinerkuat antara BMW Motorrad dengan TVS Motor menghasilkan produk berkualitas yang diterima di pasar.
"Sinergi kuat kami telah menghasilkan pengembangan yang mengesankan di segmen kendaraan di bawah kelas 500 cc."
"Sejak diluncurkan, motor bersilinder tunggal seperti BMW G 310 R dan BMW G 310 GS, popularitasnya terus meningkat. Terbukti penjualannya sudah melebihi 100.000 orang. Tentu kami sangat menantikan kerja sama ini," tegasnya.
Pada April 2013 lalu, TVS Motor Company dan BMW Motorrad menandatangani kemitraan strategis jangka panjang untuk memproduksi sepeda motor di bawah 500 cc.
Kolaborasi itu telah menghasilkan tiga produk andalan, yakni pada platform 310 cc, seperti BMW G 310 R, BMW 310 GS dan TVS Apache RR 310. (rdo/jpnn)
TVS Motor Company dan BMW Motorrad mengumumkan perpanjangan kerja sama dalam pengembangan sepeda motor listrik dan teknologi masa depan.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- TVS Kini Makin Dekat Kepada Masyarakat Lampung Barat
- Konon, BMW S 1000 R MY2025 Punya Fascia Berbeda
- TVS Apache RR 310 Terbaru Siap Bersaing dengan Ninja 300 dan Yamaha R3
- Bermasalah di Relay Starter, 25 Ribu BMW R 1300 GS Ditarik Dari Peredaran
- BMW R 1300 GS Adventure Terbaru Dipenuhi Teknologi Pintar
- BMW Motorrad Kenalkan R20 Concept, Punya Desain Klasik, Mesin Buas