BNI Agresif Sasar Komunitas Pendidikan
Senin, 02 Juli 2018 – 01:55 WIB
Anak perusahaan BNI, BNI Life, juga menyiapkan produk khusus bila pemegang kartu ingin meningkatkan layanan asuransi yang didapat.
Adi menyatakan, kerja sama dengan ITS sudah berlangsung lama.
Selama ini BNI menjadi bank penampungan pembayaran seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBM PTN).
Selain itu, ITS menggunakan layanan pada produk giro, deposito, dan taplus.
Ada pula penerbitan kartu kredit affinity, yaitu ITS card dan IKA ITS card, pengelolaan gaji (payroll) untuk civitas academica ITS, serta layanan pinjaman konsumer. (res/c14/fal)
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk menggandeng Ikatan Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember (IKA ITS) menerbitkan kartu anggota Ikatan Alumni ITS
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut
- Perluas Akses Pembiayaan UMKM, BNI Gandeng Batumbu
- Wondr by BNI Bidik Generasi Muda, DPK BNI Diprediksi Tembus Lebih dari Rp900 Triliun
- KAI & BNI Resmikan Penamaan Stasiun Dukuh Atas BNI
- Soal Dampak Green Bond, BNI Bisa Jadi Contoh dan Acuan Bagi Sektor Perbankan di Indonesia
- Keseruan BNI Indonesian Masters 2024, Coaching Clinic Hingga Juara Baru