BNN Awasi Obat Generik
Senin, 21 Januari 2013 – 11:18 WIB

BNN Awasi Obat Generik
Untuk mengantisipasi persoalan itu, pihaknya bersama aparat kepolisian, tokoh masyarakat, dan tokoh pemuda telah melakukan koordinasi untuk mengawasi penjualan obat generik di seluruh apotek di Kota Mataram. Apabila ditemukan warga yang membeli obat generik melampaui standar, pihaknya akan melakukan pengawasan. “Kendati di aturan masih lemah, tapi kami siap memerangi. Kami minta peran serta masyarakat juga,” katanya.(cr-dss)
Baca Juga:
MATARAM-Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Mataram sedang mengawasi beberapa obat generik yang banyak dikonsumsi masyarakat. Obat generik itu, di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung