BNN Provinsi Kepri Cek Urine Pilot
Minggu, 01 Januari 2017 – 03:15 WIB
Sementara itu salah satu pilot pesawat Garuda, Dodi mengatakan senang adanya pengecekan ini. Ia mendukung pengecekan ini, sehingga dapat meminimalisir terjadinya kejadian yang tak diinginkan.
"Bagus, kami mendukung. Selain itu juga setiap terbang dilakukan juga pengecekan oleh pihak manajemen," ucapnya.(ska/cr17)
JPNN.com - Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kepulauan Riau (Kepri) menggelar razia pengecekan urine kepada semua pilot yang ada di Bandara
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Rutan Pekalongan Gencarkan Tes Urine ke Warga Binaan
- Sopir Truk Kontainer Ugal-Ugalan di Tangerang Positif Narkoba
- Personel Seksi Propam Polres Banyuasin Dites Urine, Ini Hasilnya
- Polisi Ungkap Hasil Tes Urine Pemerkosa dan Pembunuh Siswi SMP di Kuburan Cina Palembang
- Polres Jakbar Tes Urine 119 Personel Untuk Pastikan Bebas dari Narkoba
- Tim Gabungan Grebek Kampung Narkoba di Tangga Buntung, 5 Orang Diamankan