BNN Segera Tentukan Status Raffi
Rabu, 30 Januari 2013 – 16:50 WIB

MASIH NONGOL: Raffi membawakan acara Kata Hati yang disiarkan di Indosiar Rabu (30/1). FOTO: JPNN
"Namun ternyata apa, ada barang lain yang masuk dan beredar. Kawan-kawan di wilayah sudah ada yang mennyampaikan bahwa barang jenis baru ini sudah ada di wilayah mereka," kata Sumirat.
Hanya saja polisi berpangkat Komisaris Besar ini belum mau menyebut di daerah mana saja derivat chatinone sudah ditemukan peredarannya, Sumirat berdalih belum bisa menyebutkan nama-nama wilayahnya karena khawatir bisa mengganggu proses yang sedang berjalan.(fat/jpnn)
JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) terus mengupdate perkembangan penyelidikan kasus penangkapan Raffi Ahmad Cs, terutama terkait penemuan zat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi