BNN Siapkan MoU dengan Iran dan Nigeria
Rabu, 04 Januari 2012 – 23:21 WIB

BNN Siapkan MoU dengan Iran dan Nigeria
Sementara itu untuk pengawasan warga asing dari dua kawasan itu BNN tengah mengoptimalkan kerjasama dengan Imigrasi dan Bea Cukai. Namun demikian upaya pemberantasan ini tambah Sumirat tidak akan berhasil tanpa adanya upaya intensif untuk melakukan pencegahan. Salah satunya dengan mensosialisasikan upaya rehabilitasi pecandu narkoba. Maksudnya dengan adanya rehabilitasi ini jumlah pecandu makin turun yang dibarengi dengan turunnya permintaan dan mengecilnya pasar narkoba di Indonesia.
"Selama pasar masih ada mereka akan tetap memasok," tegasnya.(zul/jpnn)
JAKARTA — Kabag Humas Badan Narkotika Nasional (BNN), Sumirat Dwiyanto mengatakan pihaknya sedang mempersiapkan Memorandum of Understanding
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya