BNP2TKI Kritik Penembakan Tiga TKI

BNP2TKI Kritik Penembakan Tiga TKI
BNP2TKI Kritik Penembakan Tiga TKI
Jumhur menegaskan, Indonesia tidak pernah takut dengan Malaysia. Banyaknya kasus yang terjadi tidak membuat pemerintah lepas tangan. Di Malaysia terdapat 2,5 juta orang Indonesia. Yang menjadi pembantu rumah tangga (PRT) hanya 400 ribu orang. Mereka dapat keuntungan dari Malaysia juga. ”Lantas ada kasus secara emosional putuskan diplomatik. Itu tidak legitimate,” tutur Jumhur. (cdl)

JAKARTA – Penembakan tiga orang TKI asal Nusa Tenggara Barat (NTB) oleh Polis Diraja Malaysia (PDRM) mendapatkan sorotan dari Badan Nasional


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News