BNPB Segera Kirim 10 Ribu Masker untuk WNI di Tiongkok
Selasa, 28 Januari 2020 – 14:46 WIB
"Saya minta BNPB harus bisa mempersiapkan diri karena amanah undang-undangnya termasuk bencana non-alam, termasuk pandemik merupakan tanggung jawab BNPB. Termasuk diperkuat dengan Inpres Nomor 4/2019. Saya minta tidak perlu menunggu status," kata Doni.
BNPB diketahui pernah memberikan bantuan logistik, peralatan hingga tenaga ahli kepada beberapa negara saat menghadapi bencana. Antara lain Nepal (gempa bumi), Vanuatu (angin topan), Filipina (angin topan), Fiji (angin topan) dan sejumlah negara lainnya.(gir/jpnn)
Pemerintah Tiongkok diketahui telah mengisolasi sejumlah kota pascamerebaknya virus Corona.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- Badan Geologi: Status Gunung Lewotobi Laki-laki Masih Awas, Berpotensi Erupsi Susulan
- Korban Gempa Garut Bersabar, Bantuan Perbaikan Rumah Masih Proses Pemutakhiran
- Bantuan Kemanusiaan Indonesia untuk Palestina Sudah Tiba di Yordania
- Indonesia Re Gelar Webinar Langkah Mitigasi Gempa Megathrust Bersama BMKG-BNPB