BNPT Apresiasi Peran UNODC dalam Penanggulangan Terorisme di Indonesia
Senin, 29 Mei 2023 – 13:51 WIB
"Edukasi dan peran religious leaders dalam penanggulangan kejahatan terorisme penting dalam upaya penanggulangan terorisme," ujarnya.
Kerja sama dan kemitraan BNPT RI dengan UNODC tidak saja terjalin dengan UNODC Headquarters di Wina, tetapi juga dengan kantor regional Bangkok dan UNODC Indonesia, melalui berbagai program.
Beberapa di antaranya, yakni SEAN-PVE Network, STRIVE Juvenile, FTF Frontline and Cross-Border activitie, serta Chemical Weapons Terrorism. (cuy/jpnn)
BNPT mengapresiasi upaya dan dukungan dari UNODC dalam penanggulangan terorisme di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- BNPT Dorong Kolaborasi Multipihak untuk Cegah Ekstremisme Berbasis Kekerasan yang Mengarah pada Terorisme
- BNPT Gelar Program Sekolah Damai untuk Ciptakan Lingkungan Belajar yang Toleran dan Antikekerasan
- BNPT Beri Perlindungan Khusus Kepada Anak Korban Terorisme
- Irjen Eddy Hartono Jadi Kepala BNPT, Sahroni Minta Lanjutkan Pencapaian Zero Terrorist Attack
- Hadiri YOI FKPT Riau, BNPT Komitmen Dukung Pertumbuhan Generasi Muda Jadi Agen Perubahan
- Jokowi Lantik Gus Ipul Jadi Mensos RI Pengganti Tri Rismaharini