BNPT dan Uni Eropa Kerja Sama Menghadapi Ancaman Terorisme
Jumat, 13 Mei 2022 – 19:41 WIB

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Boy Rafli Amar. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Ada topik terkait terorisme yang patut dibahas bersama seperti di bidang teknologi dan perkembangan konten terorisme di dunia online," jelasnya.
Koordinator UE Bidang Penanggulangan Terorisme Ilkka Salmi menyebut negara di dunia harus meminimalisasi pemanfaatan teknologi oleh kelompok terorisme dan meningkatkan kemampuan penegak hukum dalam menanggulangi terorisme.
"Pihak keamanan negara harus paham dengan teknologi baru guna melawan ancaman terorisme termasuk di bidang ancaman siber dan maritim," kata Salmi. (cuy/jpnn)
BNPT bekerja sama dengan Uni Eropa dan menggelar seminar terkait cara menghadapi ancaman terorisme.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Uni Eropa Siap Main Kasar Jika Negosiasi Tarif dengan Trump Kandas
- Tim Deradikalisasi BNPT Berkomitmen Layani Warga Binaan Terorisme Secara Humanis
- Rapat Kerja dengan BNPT, Sugiat Apresiasi Zero Aksi Teror di 2024
- Fraksi PKS: Parlemen Uni Eropa Harus Gunakan Kekuatannya Mendukung Palestina Merdeka
- Resep Sederhana Membuat Smoothie Kiwi dan Apel Eropa
- Bertemu Delegasi Uni Eropa, Menko Airlangga Dorong Iklim Investasi & Percepatan IEU-CEPA