BNSP-LSP RHN Sertifikasi SDM Pariwisata Kawasan Bromo
Kamis, 29 April 2021 – 22:02 WIB
Di lokasi yang sama, General Manager Plataran Bromo, Otto John T.B Hasugian menilai PSKK tersebut sangat bermanfaat bagi insan pariwisata.
Menurut Otto, sertifikasi kompetensi bagi insan pariwisata memberikan nilai tambah di hadapan perusahaan maupun klien.
“Sertifikasi ini menunjukkan bahwa kompetensi kami telah dievaluasi dan disetujui oleh pihak ketiga dan juga menjadi persyaratan untuk suatu pekerjaan atau profesi agar mampu bersaing dengan para profesional mancanegara. Ke depannya menjadi salah satu kesiapan kami dari sisi sumber daya manusia menghadapi new normal pariwisata,” kata Otto. (*/adk/jpnn)
Pelaksanaan sertifikasi kompetensi kerja bertujuan sebagai stimulus untuk memberi kemudahan akses sertifikasi bagi SDM di seluruh Indonesia.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Menteri Teuku Riefky: Ini Sejarah, Mari Bangun Ekonomi Kreatif Indonesia
- BNSP Terima Anugerah Pendorong Sertifikasi Kompetensi dari Bareskrim Polri
- Central Group Hadirkan Klub Premium Bagi Lansia, Pertama di Sekupang
- Siap Mencetak SDM Pariwisata Berstandar Global, IPTI Lantik Rektor Perdana