Boaz-Salampessy Tak Bisa Dimainkan
Selasa, 16 Desember 2008 – 07:05 WIB

Boaz-Salampessy Tak Bisa Dimainkan
KABAR buruk bagi Indonesia. Ambisi menambah kekuatan dengan memanggil Boaz Solossa dan Ricardo Salampessy ternyata sia-sia. Dua pemain asal Persipura Jayapura itu dipastikan tidak bisa membela Indonesia pada laga pertama semifinal melawan Thailand malam ini. Kendati begitu, Chandra menyebut bahwa Boaz dan Salampessy tidak akan dipulangkan. "Kami tetap mempertahankan mereka agar bisa memberikan dukungan kepada rekan-rekannya," ujarnya.
Dalam pertemuan manajer tadi malam, disepakati bahwa Boaz dan Salampessy tidak bisa bermain. Indonesia harus tetap mengusung 22 nama yang telah didaftarkan sejak penyisihan lalu.
Baca Juga:
''Boaz dan Salampessy terbentur aturan. Dalam peraturan pergantian hanya diperkenankan kalau ada pemain yang mengalami cedera. Nah, kondisi 22 pemain kami kan bagus. Jadi, tidak ada pergantian," kata Chandra Solehan, asisten manajer timnas Indonesia.
Baca Juga:
KABAR buruk bagi Indonesia. Ambisi menambah kekuatan dengan memanggil Boaz Solossa dan Ricardo Salampessy ternyata sia-sia. Dua pemain asal Persipura
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan