Bobby Nasution: Jangan Mengurus BPJS Ketika Sedang Sakit
Kamis, 07 April 2022 – 06:20 WIB

Wali Kota Medan, Bobby Nasution saat diwawancarai awak media beberapa waktu lalu. Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
"Dari 2,5 juta warga Medan, sudah sekitar dua juta atau 80 persen terdaftar di JKN. Artinya masih ada 500 ribu jiwa lagi yang belum terdaftar," katanya. (antara/jpnn)
Wali Kota Medan Bobby Nasution meminta kepada warganya untuk bisa secepatnya mengurus BPJS Kesehatan, jangan ketika sedang sakit baru diurus.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya
- BPJS Kesehatan Jamin Layanan Kesehatan Komprehensif Bagi Ibu Hamil
- Keren, BPJS Kesehatan Siapkan Layanan Gratis bagi Pemudik
- BPJS Kesehatan Semarang Pastikan Layanan JKN Berjalan Selama Libur Lebaran 2025
- BPJS Kesehatan Pastikan Mantan Pekerja Sritex Group Tetap Terlindungi JKN
- Safari Ramadan Plt Ketum PPP ke Sumut, Buka Bersama Kader hingga Bertemu Bobby Nasution