Bobby Nasution Periksa Kondisi Got di Lapangan Merdeka, Lihat
Jumat, 04 Maret 2022 – 07:58 WIB
Kepala Dinas PU Kota Medan Topan OP Ginting mengatakan jajarannya sedang membongkar drainase Jalan Balai Kota, dari Hotel Aston di kawasan Lapangan Merdeka hingga simpang Jalan Tembakau Deli sepanjang 365 meter.
"Saat ini kami juga tengah melakukan perbaikan jalan simpang Jalan Balai Kota hingga simpang Putri Hijau 646 meter,"ucapnya.
Dia menduga terdapat celah-celah drainase akibat kebocoran maupun pergeseran yang mengakibatkan tanah di bawahnya tergerus air sehingga tanahnya anjlok.
"Drainase ini harus diperbaiki agar pengaspalan Jalan Balai Kota yang merupakan jalan utama tidak tergenang air dan bergelombang lagi," ucap Topan. (ant/fat/jpnn)
Wali Kota Medan Bobby Nasution memeriksa kondisi got di kawasan Lapangan Merdeka yang kerap terjadi genangan air saat hujan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Ada Banjir Bandang Menelan Korban Jiwa, Duel Valencia vs Real Madrid Ditunda?
- Bunuh Teman Wanita Seusai Berhubungan Intim, Ridho Dituntut 13 Tahun Penjara
- Relasi Sesalkan Sorakan Sasar Keluarga Jokowi saat Pelantikan Prabowo
- Tok, Dua Kurir 3,8 Kilogram Sabu-Sabu Ini Divonis 15 Tahun Penjara
- Yudha Sindir Visi Misi Lawannya di Pilwakot Palembang, Terlalu Klasik dan Normatif
- TPS Berpotensi Terdampak Banjir akan Dipindahkan, AKBP Asep Tekankan Hal Ini