Bobol Swalayan, Ngumpet di Gudang, Tertangkap Juga
Kamis, 06 Juli 2017 – 15:57 WIB
Pelaku akhirnya memutuskan menyimpan uang itu ke lantai 3. Rencananya, mereka akan mengambilnya beberapa hari kemudian.
Yulianto pun bisa dengan leluasa melarikan diri. Dia menjebol plafon di lantai 3.
Pria warga Dusun Telemang, Ngimbang, Lamongan, tersebut tinggal di sebuah mes.
''Nah, mesnya itu berada persis di sebelah toko. Jadi, untuk melarikan diri gampang, tinggal lompat," kata polisi asli Medan tersebut.
Saat ini polisi masih memburu dua tersangka lain yang membantu aksi Yulianto. Berdasar interogasi, mereka adalah Rahma dan Rudi. (bin/c20/fal/jpnn)
Terimpit kondisi ekonomi yang sulit membuat Yuliono bertindak nekat.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Pembobol Toko Es Krim Mixue di Palembang Ditangkap Polisi, Pelaku Ternyata
- Pria Bertopeng Kera Bobol Konter, Bawa Kabur Puluhan Handphone, Lihat Gayanya
- Komplotan Pembobol Toko HP Diringkus, Cak Mus Masih DPO
- 6 Pencuri Diciduk, Satu Ditembak, Dor
- Memalukan, Pelajar SMA Ini Dalang Komplotan Pembobolan Toko
- Mas Mul Masuk Toko Kok Curi Tank Top Cewek ?