Bocah 11 Tahun Nekat Curi Sepeda Motor

Bocah 11 Tahun Nekat Curi Sepeda Motor
Bocah 11 Tahun Nekat Curi Sepeda Motor
“Aku kenal orang yang nyuruh aku itu di warnet dekat rumah aku. Tapi aku gak tahu siapa namanya dan di mana rumahnya. Tadi juga dia yang nyongkel kreta (sepeda motor, red) itu dan kunci T itu punya dia. Aku hanya mendorong dan membawanya saja,” ungkap bocah yang mengaku sehari-hari bekerja sebagai pencari barang bekas itu.

Lebih lanjut, anak ke 4 dari 5 bersaudara pasangan Simangasih Simanjuntak dan Lasma Silaban itu mengaku baru kali pertama melakukan pencurian sepeda motor. Namun, dia tidak memungkiri kalau dirinya pernah mengambil barang bekas di rumah orang namun ketahuan hingga akhirnya dikejar oleh pemiliknya. Kejadian itu terjadi saat dirinya bekerja mencari barang bekas.

Sementara itu, korban yang juga hadir di Polsek Medan Timur untuk membuat laporan polisi secara resmi, mengaku kalau kejadian itu bermula dari hilangnya sepeda motor miliknya dari halaman parkir tempatnya bekerja di Jalan Mabar Simpang Malaka Kecamatan Medan Perjuangan.

Setelah melakukan pencarian, korban menemukan tersangka sekitar 1 km dari tempat hilangnya sepeda motor, tepatnya di Jalan Kakap.

MEDAN-Seorang bocah putus sekolah berinisal FS tertangkap tangan mencuri sepeda motor Jupiter Z warna merah BK 2494 GD milik Sopian Hari (27) warga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News