Bocah 6 Tahun Ini Digigit Ular Piton 3 Meter Saat Terlelap di Kamarnya
Rabu, 24 Februari 2016 – 22:05 WIB

Bocah 6 Tahun Ini Digigit Ular Piton 3 Meter Saat Terlelap di Kamarnya
Ahli reptil Mark Sanders mengatakan, serangan itu sangat langka dan bukan perilaku lazim dari ular piton.
"Ia adalah anak yang paling tak beruntung. Mereka bukan binatang agresif. Mereka cukup enggan untuk menggigit bahkan ketika diprovokasi. Mereka berburu lewat bau dan panas jadi mungkin ia merasakan sedikit panas dan melakukan kesalahan," jelasnya.
Penelitian telah menunjukkan populasi piton karpet menjadi tinggi di banyak daerah perkotaan, di mana mereka melahap mamalia kecil seperti tikus dan possum.
"Mereka begitu pemalu, orang tak menyadari mereka ada di sana," kata Mark.
Seekor ular piton karpet sepanjang 3 meter telah menyerang seorang bocah berusia 6 tahun saat ia tidur di kota Macksville, pesisir New South Wales.Ibu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya