Bocah 7 Tahun Tewas Terpanggang
Rumah Dilalap si Jago Merah, Sang Bunda Lupa Membangunkan
Jumat, 04 Mei 2012 – 13:10 WIB

Bocah 7 Tahun Tewas Terpanggang
Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Medansatria, Iptu Aba Wahid Key mengatakan peristiwa kebakaran itu belum bisa dipastikan penyebabnya. ”Dugaan awal akibat kompor meleduk. Kami juga mengamankan tabung gas 3 kg yang diduga jadi sumber kebakaran,” terangnya. Tapi dia menegaskan, penyelidikan penyebab kebakaran masih dilakukan.
Mustar langsung dimakamkan keluarganya di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Bayur yang tidak jauh dari rumahnya. Sedangkan Mardi yang mengalami luka bakar nyaris 90 persen di sekujur tubuhnya masih menjalani perawatan intensif. Awalnya, dia dilarikan ke RSUD Bekasi tapi lantaran kondisinya parah, Mardi dirujuk ke RSCM, Jakarta. (dny)
BEKASI - Naas dialami Mustar, 7,5 tahun. Bocah laki-laki warga Kampung Rawa Pasung RT 03/06, Kelurahan Kali Baru, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku